Islam Web

Artikel

  1. Home
  2. Artikel

441 Artikel

  • Rajâ'; Kedudukan Tertinggi

    Seorang mukmin berjalan menuju Tuhannya dengan dua sayap, yaitu khauf (takut kepada murka dan azab Allah) dan rajâ' (mengharap rahmat dan ridha-Nya). Dengan khauf, ia akan menjauh dari dosa, dan dengan rajâ' anggota badannya akan bergerak melaksanakan ketaatan. Ibnul Qayyim—Semoga Allah merahmatinya—berkata, "Rajâ'.. Selengkapnya

  • Dungu; Penyakit yang Tiada Obatnya

    Sungguh, di antara penyakit paling kronis yang menimpa manusia di atas dunia ini adalah penyakit dungu. Dungu, seluruhnya adalah keburukan. Orang dungu adalah musuh bagi dirinya sendiri, karena penyakit ini menyebabkan kerugian besar bagi dirinya. Orang yang dungu adalah orang yang memiliki akal dan ide yang lemah, tidak cakap melakukan apa pun. Kedunguan.. Selengkapnya

  • Kerjasama; Semboyan Orang Beriman

    Segala puji bagi Allah dan shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—beserta keluarga dan para shahabat beliau. Manusia secara fitrah adalah makhluk sosial, cenderung ingin bergabung dengan orang lain demi mewujudkan berbagai keinginannya yang memang tidak bisa terwujud kecuali dengan.. Selengkapnya

  • Peringatan terhadap Dosa Besar

    Segala puji bagi Allah dan shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—beserta keluarga dan para shahabat beliau. Allah—Subhânahu wata`âlâ—berfirman (yang artinya): · "Jika kalian menjauhi dosa-dosa besar di antara dosa-dosa yang dilarang kalian.. Selengkapnya

  • Kezaliman dan Konspirasi Jahat;

    Bismillah. Segala puji bagi Allah dan shalawat serta salam semoga senantiasa tercurah kepada Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—beserta keluarga, para shahabat, dan para pengikut beliau. Sunnatullah (hukum dan ketentuan Allah) tidak mengenal pilih kasih atau pun basa-basi. Allah—Subhânahu wa Ta`âlâ—berfirm.. Selengkapnya

  • Bermuka Manis

    Ketika Anda menjumpai seseorang, lalu orang itu tersenyum kepada Anda dan bersikap baik dalam memperlakukan Anda, tentu Anda akan merasa senang dan nyaman. Sebaliknya, jika ada orang yang menemui Anda dengan muka masam, sudah tentu Anda tidak akan menyukainya dan tidak senang berjumpa dengannya, sekalipun dalam pertemuan itu ada manfaat yang bisa Anda.. Selengkapnya

  • Dendam; Penyakit yang Tersembunyi

    Dendam tidak ubahnya laksana beban berat yang melelahkan pemikulnya. Karena dengan memelihara dendam, seseorang berarti menyengsarakan dirinya sendiri, merusak pikirannya sendiri, menggelisahkan hatinya sendiri, serta memperbanyak masalah dan kesusahan dirinya sendiri. Herannya, manusia yang bodoh dan pandir masih saja mau memikul beban buruk ini sampai.. Selengkapnya

  • Kata-kata Kotor; Pangkal Keburukan dan Maksiat

    Tidak diragukan lagi bahwa orang yang berjiwa mulia tidak akan mudah mengucapkan kata-kata kotor, agar ia tidak mendapatkan murka Allah dan pandangan remeh dari orang lain. Tidak diragukan pula bahwa bermulut kotor merupakan sifat yang tercela dan terlarang. Kata-kata kotor juga memiliki ragam yang banyak. Motif Berkata Kotor Sumber kata-kata kotor.. Selengkapnya

  • Bakhil; Sumber Segala Kekurangan

    Sifat bakhil (pelit) merupakan tanda kurangnya akal dan buruknya pengaturan diri seseorang. Sifat ini juga menjadi sumber dari begitu banyak karakter buruk, serta menjerumuskan seseorang kepada akhlak yang tercela. Bakhil tidak dapat bersatu dengan keimanan. Bahkan ia dapat mencelakakan manusia dan menghancurkan akhlak. Tidak hanya itu, sifat bakhil.. Selengkapnya

  • Mencari Pembenaran adalah Senjata Orang Lemah

    Siapakah di antara kita yang tidak pernah berbuat salah? Siapakah di antara kita yang mengaku ma'shûm (terlindung dari kesalahan)? Sesungguhnya berbuat kesalahan adalah sesuatu yang dimaklumi dari diri anak Adam. Dan ia pada dasarnya bukanlah sebuah cacat (aib), sebagaimana sabda Nabi—Shallallâhu `alaihi wasallam, "Seluruh anak.. Selengkapnya

  • Kesungguhan Adalah Jalan Keberhasilan

    Sesungguhnya di alam semesta terdapat aturan dan hukum yang tidak boleh dilanggar oleh para makhluk Allah. Hukum-hukum alam itu bahkan harus dijaga agar kita meraih kenikmatan hidup di dunia dan kebahagiaan yang kekal di Akhirat. Di antara hukum alam itu adalah "Siapa yang sungguh-sungguh niscaya akan berhasil, dan siapa yang mau berlelah-lelah.. Selengkapnya

  • Malu Adalah Akhlak Islam

    Segala puji bagi Allah, dan shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—beserta keluarga dan para shahabat beliau. Ketahuilah, bahwa rasa malu seseorang berbanding lurus dengan kehidupan hatinya. Semakin hidup hatinya, semakin sempurna pula rasa malunya. Hakikat Malu Malu adalah akhlak.. Selengkapnya

  • Sibuk dengan Aib Orang Lain

    Kalaulah seseorang mau melihat berbagai aib (kekurangan) dirinya niscaya ia tidak lagi akan sibuk mengurus aib orang lain, karena setiap orang dituntut untuk memperbaiki dirinya terlebih dahulu, dan ia akan ditanya tentang dirinya terlebih dahulu sebelum tentang orang lain. Allah—Subhânahu wata`âlâ—berfirman (yang artinya): &mid.. Selengkapnya

  • Anjuran untuk Bertobat dan Kembali kepada Allah

    Dalam berinteraksi dengan jiwa manusia, Islam memiliki metode yang sangat agung. Metode itu bertolak dari ilmu (pengetahuan) Allah—Subhânahu wata`âlâ, kerena Dialah yang telah mencipta dan menyempurnakan jiwa manusia, serta mengilhamkan kepadanya potensi kejahatan dan potensi ketakwaan. Allah-lah yang mengetahui persis kelemahan.. Selengkapnya

  • Pengaruh Kemerosotan Akhlak Terhadap Kemunduran Peradaban

    Penyakit-penyakit sosial dan kemerosotan moral memainkan peran penting dalam meruntuhkan berbagai peradaban manusia. Bangsa-bangsa terdahulu telah membangun banyak keajaiban dari segi materi. Mereka sukses membangun produk-produk peradaban yang luar biasa. Namun semua itu kemudian cepat sekali lenyap dan runtuh, karena beredar hanya pada poros materialisme,.. Selengkapnya