Apa tafsir dari hadits: "Sesungguhnya amalan-amalan manusia tergantung akhirnya"? .. Selengkapnya
Assalâmu`alaikum warahmatullâhi wabarakâtuh. Apakah hadits berikut ini shahîh atau tidak? Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—bersabda, "Anak adalah mahzanah, majbanah, majhalah, dan mabkhalah?" [HR. Ath-Thabrâni] Kemudian apa maksud kata-kata: mahzanah, majbanah, majhalah, dan mabkhalah itu? .. Selengkapnya
Bismillâh. Anak saya (berusia 4 tahun) ditimpa sakit. Dan saat ini dalam proses kesembuhannya. Apakah saya wajib membuat sebuah nazar dan berdoa kepada Allah? Terima kasih. Assalâmu`alaikum... Selengkapnya
Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—bersabda, "Sesungguhnya Allah menggulung bumi untukku sehingga aku dapat melihat timur dan baratnya. Sesungguhnya kerajaan umatku akan mencapai seluruh apa yang telah dinampakkan kepadaku. Aku diberikan dua harta simpanan: merah dan putih. Dan sesungguhnya aku mendoakan umatku kepada Tuhanku agar Dia tidak.. Selengkapnya
Assalâmu`alaikum warahmatullâhi wabarakâtuh. Saya mempunyai sebuah mobil yang saya gunakan untuk pelayanan dan kendaraan ke mesjid. Pada suatu ketika, di jalan, saya bertemu dengan seorang wanita yang saya kenal. Saat itu, muncul keinginan di dalam hati saya untuk mengantarnya ke tempat yang ia tuju. Namun kemudian saya teringat hadits Nabi—Shallallâhu.. Selengkapnya
"Akan ada segolongan dari umat ini yang melampaui batas (zalim) dalam berwudhuk dan berdoa." Apa maksud hadits ini?.. Selengkapnya
Dalam sebuah hadits, Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—bersabda, "Demi Allah Yang tiada tuhan selain Dia, sungguh salah seorang di antara kalian benar-benar melakukan amalan penduduk Surga, sampai ketika jarak antara dirinya dan Surga hanya satu hasta, tetapi ia kemudian didahului oleh ketetapan (takdir)." Kami masih kurang memahami makna.. Selengkapnya
Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—pernah berkata kepada Abu Dzar, "Wahai Abu Dzar, sesungguhnya engkau adalah orang yang lemah. Sementara ia (kekuasaan) adalah amanah. Dan pada hari kiamat nanti ia bisa mendatangkan kehinaan dan penyesalan. Kecuali orang yang mendapatkannya dengan cara yang benar dan menunaikan apa yang menjadi kewajibannya.. Selengkapnya
Sejauh mana keshahihan hadits, "Jika kalian memberi nama Muhammad, janganlah kalian memukulnya, dan jangan kalian menghalanginya (untuk memperoleh apa yang menjadi hak atau permintaannya)."?.. Selengkapnya
Membaca surat Al-Kahfi pada hari Jumat memiliki keutamaan. Mohon penjelasan tentang keutamaannya. Karena saya tidak tahu makna "Pancaran cahaya" yang disebutkan di situ... Selengkapnya
Allah mengaruniai saya seorang istri yang shalihah. Dia banyak belajar dan menaruh perhatian dalam semua urusan keagamaan. Dia sangat fanatik dalam beragama sampai-sampai membuat saya susah hidup. Mohon beri tahu saya, apa yang mesti saya lakukan padanya? Semoga Allah membalas Anda dengan kebaikan. .. Selengkapnya
Apa penjelasan hadits ini, Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—bersabda, "Sesungguhnya Allah—Subhânahu wata`âlâ—mengangkat (derajat) beberapa kaum dengan kalam ini dan merendahkan yang lain." Apakah yang di maksud dengan kalam di sini adalah Kitab Allah (Al-Quran)?.. Selengkapnya
Siapakah orang yang pertama kali menyusun kitab hadits murni?.. Selengkapnya
Mohon tunjukkan hadits shahîh yang menyatakan bahwa akan mengalami kerugian orang yang separuh tubuhnya ada di tempat yang teduh, sementara separuh yang lain terkena sinar matahari. Apakah hadits ini dari Rasulullah Shallallâhu `alaihiwasallam ?.. Selengkapnya
Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—pernah bersabda, "Sesaat untuk dirimu dan sesaat untuk agamamu." Apa penjelasan hadits ini? Saya sering melihat orang-orang menari dan menyanyi. Jika saya mengatakan kepada mereka bahwa perbuatan ini haram (dilarang agama), mereka menyebut hadits ini... Selengkapnya
Anda dapat mencari fatwa melalui banyak pilihan